Cara Mengatasi Virus Shortcut Tanpa Anti Airus

Hadi M Assegaf
3


Hai sobat Cerdas, taukah anda hal yang paling menyebalkan yang dapat mengganggu kenyamanan kita saat mentransfer data kita melalui flashdisk yang terinfeksi virus?
yang parahnya lagi lo punya temen yang ngakunya flashdisknya bersih dan aman dari infeksi virus, pernah kedapatan sama ane dan ane lemparkan ekspresi wajah sinis temen ane, kira-kira begini
 ( "-_-)---B (*v* ) hahaha, soalnya data kita disembunyiin tuh sama virus nya, geram gak loe ?, ditambah lagi tu folder shortcut nya balik lagi-balik lagi walau telah dihapus, apes deh..

tapi tak usah risau kawan, ada cara yang bisa kita gunakan untuk mengembalikan data dan menghapus shortcut nya.
mari kita simak langkahnya bersama-sama
1. Buka RUN dikomputer sobat,
    dengan cara pendam tombol start (lambang windows,) lalu dilanjutkan dengan menekan tombol R.
    akan keluar tampilan RUN nya seperti ini











2. lalu ketik CMD, kemudian Enter

3. masukan ke drive falshdisk nya, misalnya didrive G (tergantung pada drive yang muncul ane sih         G) caranya ketikkan ( G: ) *tanpa tanda kurung, lalu enter












4. lalu ketikan perintah attrib -s -r -h /s /d (ini sebagai perintah untuk mengembalikan folder yang    
    disembunyikan oleh virus kurang kerjaan) ok lalu enter











5. yang terahir, lihat kembali folder nya yang hilang disembunyiin virus tadi

selamat mencoba sobat, semoga berguna











Post a Comment

3Comments

Post a Comment